Google Colab: Introduction How to Code in Your Browser

Google Colab atau biasa disebut Colab merupakan semacam IDE dari Google untuk melakukan coding dan mengeksekusi suatu code. Dengan menggunakan Google Colab, kita bisa berkolaborasi dengan teman untuk membuat suatu kode, dimana persyaratan yang kita butuhkan hanya mempunyai Browser dan akun Google. Tampilan dari Google Colab ini mirip dengan Jupyter Notebook.…
